WISUDAWAN TERBAIK UNIVERSITAS PANCASAKTI TEGAL 2020
Selamat dan Sukses Wisudawan Terbaik Universitas Pancasakti Tegal 2020 periode Sarjana 63 Atas nama Dina Rohmi Afriani, S.Pd dari Prodi Pendidikan IPA
Selamat dan Sukses Wisudawan Terbaik Universitas Pancasakti Tegal 2020 periode Sarjana 63 Atas nama Dina Rohmi Afriani, S.Pd dari Prodi Pendidikan IPA
Dua Mahasiswi prodi IPA atas nama Mutiara Safitri dan Azmi Safrina Zahra akan berangkat ke Thailand dalam rangka PPL internasional. Rencana pemberangkatan Minggu 6 November 2018, dan PPL selama 5 bulan ke depan.
Kegiatan PPL (OPK 3) internasional ini merupakan program kerjasama dengan pemerintah Thailand. dimana biaya akomodasi (living cost, dorm) ditanggung oleh pemerintah Thailand dengan biaya hidup 3000 bath / bulan.
Semoga dengan adanya PPL ini mahasiwa mendapat banyak pengalaman sekaligus dapat menambah kerjasama prodi.
Sekali lagi selamat kepada Mutiara dan Azmi. semoga prestasi kalian bisa berlanjut pada adik tingkat.
Gambar 1. Penyerahan bantuan dari Dekan FKIP kepada Mutiara Safitri (prodi P.IPA)
Gambar 2. Tim dosen pend. IPA dan 2 mahasiswa PPL internasional
Hi..
masih ingat dengan kutipan ini?
“Beri aku 1.000 orang tua, niscaya akan kucabut semeru dari akarnya. Beri aku 10 pemuda niscaya akan kuguncangkan dunia.”
itu adalah kutipan dari Presiden RI pertama, Soekarno.
maknanya sangat dalam bukan?
Kami punya pemuda pemudi terbaik yang siap guncangkan dunia, contohnya Mutiara Safitri mahasiswi Prodi Pendidikan IPA yang terpilih sebagai mahasiswa student exchange ke UMS (Universiti Malaysia Sabah)
jadi kamu?? masih ragu untuk memilih prodi Pendidikan IPA UPS Tegal?
yuk daftarkan diri kamu ke kampus kami, kunjungi Prodi Pendidikan Ipa Ups dan registrasi segera, kedatangan kalian kami tunggu
informasi lanjut cek di http://pmb.upstegal.ac.id/